Banjir Setinggi 1 Meter Putus Akses Jalan di Tanjung Jabung Timur Jambi

16 hours ago 5

Warga menerobos jalan yang terendam banjir luapan Sungai Dendang di Desa Catur Rahayu, Tanjung Jabung Timur, Jambi, Sabtu (10/1/2026). Akses kendaraan di beberapa titik di desa itu terputus sejak Jumat (9/1) akibat ketinggian air hampir mencapai 1 meter, sementara data BPBD setempat menyebutkan sebanyak 149 kepala keluarga dilaporkan terdampak. (FOTO : ANTARA FOTO/Wahdi Septiawan)

Warga memindahkan peralatan dapur di dalam rumahnya yang terendam banjir luapan Sungai Dendang di Desa Catur Rahayu, Tanjung Jabung Timur, Jambi, Sabtu (10/1/2026). Akses kendaraan di beberapa titik di desa itu terputus sejak Jumat (9/1) akibat ketinggian air hampir mencapai 1 meter, sementara data BPBD setempat menyebutkan sebanyak 149 kepala keluarga dilaporkan terdampak. (FOTO : ANTARA FOTO/Wahdi Septiawan)

Warga berjalan menerobos banjir luapan Sungai Dendang di Desa Catur Rahayu, Tanjung Jabung Timur, Jambi, Sabtu (10/1/2026). Akses kendaraan di beberapa titik di desa itu terputus sejak Jumat (9/1) akibat ketinggian air hampir mencapai 1 meter, sementara data BPBD setempat menyebutkan sebanyak 149 kepala keluarga dilaporkan terdampak. (FOTO : ANTARA FOTO/Wahdi Septiawan)

inline

REPUBLIKA.CO.ID, JAMBI -- Warga berjalan menerobos banjir luapan Sungai Dendang di Desa Catur Rahayu, Tanjung Jabung Timur, Jambi, Sabtu (10/1/2026).

Akses kendaraan di beberapa titik di desa itu terputus sejak Jumat (9/1) akibat ketinggian air hampir mencapai 1 meter, sementara data BPBD setempat menyebutkan sebanyak 149 kepala keluarga dilaporkan terdampak.

sumber : Antara Foto

Read Entire Article
Food |